3 Cara Memperbaiki Flashdisk yang Tidak Terbaca

Assalamu'alaikum sahabat blogger..

Kali ini penulis akan memberikan beberapa trik untuk memperbaiki Flashdisk yang tidak terbaca.
Baik. sebelumnya kita harus tau dulu apa itu Flashdisk, Flashdisk adalah media penyimpanan data yang terdiri dari kumpulan flash memory serta memiliki port jenis USB yang terintegrasi, bisa USB 2.0 atau 3.0. 
Flasdisk merupakan perangkat penyimpanan data dengan ukuran yang kecil namun kapasitasnya besar. dulu media penyimpanan data digunakan yaitu disket, CD, DVD. namun sekarang CD dan DVD masih digunakan tetapi kapasitasnya masih kecil.


baiklah disini saya akan memberikan beberapa cara agar dapat memperbaiki plasdisk yang tidak terbaca dikarenakan terinfeksi virus atau colokan plashdisk berdebu.

Cara Pertama

Cara ini adalah cara yang cukup mudah.  Berikut ini cara-caranya:
  • Hubungkan flashdisk ke port USB di komputer atau laptop Anda
  • Pilih Start, lalu ketik run dan tekan tombol Enter pada keyboard
  • kemudian  pada kotak menu Run, silahkan  anda ketik compmgmt.msc dan enter
  • Setelah muncul tampilan Computer Management  anda pilih Storage > Disk Management.
  • Jika flashdisknya baik, maka flashdisk terdeteksi sebagai drive baru. Walaupun flashdisk terbaca 0 byte, namun setidaknya sistem pada komputer Anda tahu bahwa flashdisk tersebut terhubung di komputer Anda.
  • klik kanan dan pilih format
perlu anda ingat untuk melakukan cara ini anda harus membackup data terlebih dahulu, karena jika flashdisk di format maka semua ada yang anda simpan di flashdisk akan hilang.

itupun kalo Flashdisknya masih bisa di buka ya gan.. jika flashdisknya tidak bisa dibuka sama sekali ya tinggal format aja.


Cara Kedua


cara kedua adalah dengan menggunakan tools HDD Low Level Format. Cara memperbaiki flashdisk denga tools ini sebenarnya merupakan cara yang paling ekstrem. Jadi, lebih baik cara ini dilakukan bagi Anda yang sudah paham akan perangkat keras komputer. Langkah-langkahnya sebagai berikut:
  • Hubungkan flashdisk di komputer atau laptop Anda
  • Download software “HDD GURU Low Level Format”
  • Setelah didownload, instal software tersebut di komputer atau laptop Anda
  • Kemudian, jalankan software tersebut dengan akses Administrator. Caranya, klik kanan pada software, lalu pilih “Run As Administrator”.
  • Pada jendela software, pilih USB, kemudian klik “Continue”
  • Tunggu proses perbaikan flashdisk sampai selesai. 

 Cara Ketiga
  • Sambungkan flashdisk ke komputer atau laptop
  • Lalu, kamu buka menu Control Panel
  • Setelah itu klik opsi Add Hardware
  • Selanjutnya pilih menu Next
  • pilih yes I have ready
Dari beberapa cara di atas insyaallah flashdisknya bisa digunakan kembali.

semoga bermanfaat...